Pengukuran

kompetensi dasar


3.2. Menerapkan prinsip-prinsip pengukuran besaran fisis, ketepatan, ketelitian, dan angka penting, serta notasi ilmiah

4.2.Menyajikan hasil pengukuran besaran fisis berikut ketelitiannya dengan menggunakan peralatan dan teknik yang tepat serta mengikuti kaidah angka penting untuk suatu penyelidikan ilmiah


tujuan pembelajaran

  1. Siswa mengamati pembuatan daftar (tabel) nama besaran, alat ukur, cara mengukur

  2. Siswa mendiskusikan prinsip-prinsip pengukuran (ketepatan, ketelitian, dan angka penting), cara menggunakan alat ukur, cara membaca skala, cara menuliskan hasil pengukuran

  3. Siswa dapat mengolah data hasil pengukuran dalam bentuk penyajian data, membuat grafik, menginterpretasi data dan grafik, dan menentukan ketelitian pengukuran, serta menyimpulkan hasil interpretasi data.

  4. Siswa dapat membuat laporan tertulis dan mempresentasikan hasil pengukuran

Lihat video berikut dan pahami materinya!

RANGKUMAN MATERI BESARAN, SATUAN DAN PENGUKURAN

Besaran dan Pengukuran.pdf

Silahkan download kemudian baca materi serta pahami!

LATIHAN

UKBM FISIKA 3.2 BESARAN DAN SATUAN.docx

Kerjakan soal di samping dengan baik dan benar1